3 Insiden MotoGP yang Terjadi di Sirkuit Sepang
Jumat, 31 Januari 2020
Sirkuit Internasional Sepang merupakan salah satu sirkuit yang digunakan setiap tahunnya pada ajang Grand Prix Malaysia. Sirkuit ini mulai dioperasikan pada tahun 1999 hingga saat ini. Sirkuit Sepang merupakan sirkuit terpanjang kedua di dunia, dengan panjang lintasan mencapai 5,5 Kilometer.
Hal ini lah yang membuat sirkuit Sepang menjadi salah satu sirkuit yang menantang bagi para pembalap MotoGP dan motoSport lainnya. Sirkuit Sepang juga merupakan salah satu sirkuit terbaik di kawasan Asia.
Namun siapa sangka sirkuit Sepang ternyata menjadi salah sirkuit yang sering kali menjadi tempat terjadinya kejadian aneh di ajang MotoGP. Berikut ini kami rangkum 3 insiden yang pernah terjadi di MotoGP Sepang.
Marco Simoncelli meninggal pada tanggal 23 Oktober 2011 akibat tragedi yang terjadi saat melakoni balapan di Sirkuit Sepang, Malaysia.
Tragedi ini terjadi pada lap kedua, tetapnya ketika Simoncelli sedang berduel dengan Alvaro Bautista di tikungan ke-11. Sayangnya saat berduel tersebut, Simoncelli tak mampu mengendalikan motornya hingga akhirnya terjatuh.
Pada saat Simoncelli terjatuh, di belakangnya Colin Edwards dan Valention Rossi sedang memacu motornya dengan kencang sehingga tabrakan tak dapat dielakkan. Motor Colin Edwards menabrak bagian tubuh Simoncelli, dan Rossi menabrak bagian kepalanya.
Seketika itu juga perlombaan langsung dihentikan, dan Simoncelli dilarikan ke rumah sakit. Sayangnya Simoncelli tak dapat diselamatkan lagi.
Saat itu Rossi tengah memimpin balapan, dan perlombaan hanya tersisa empat lap. Di Belakang Rossi Marc Marquez tetap menempel berjarak 0,5 detik dari Rossi.
Namun Rossi sepertinya mengalami hari yang sial karena motornya tiba tiba sedikit melebar, lalu tiba tiba kehilangan kendali. Rossi pun terjatuh dan Marquez langsung merebut posisi pertama. Di Akhir balapan Rossi hanya mampu berada di peringkat 18.
namun pada saat hendak menikung Marquez malah terpental dari motor, dan terjatuh di aspal sirkuit dengan sangat keras. Marquez gagal menguasai motornya di tikungan sehingga membuatnya harus rela berada di urutan ke-11 saat balapan sesungguhnya.
Namun uniknya walaupun mengalami kecelakaan parah pada sesi kualifikasi, pada balapan sesungguhnya keesokan harinya, Marquez malah mampu merebut podium 1 pada ajang tersebut. Itulah 3 kejadian yang pernah terjadi di sirkuit Sepang.
Hal ini lah yang membuat sirkuit Sepang menjadi salah satu sirkuit yang menantang bagi para pembalap MotoGP dan motoSport lainnya. Sirkuit Sepang juga merupakan salah satu sirkuit terbaik di kawasan Asia.
Namun siapa sangka sirkuit Sepang ternyata menjadi salah sirkuit yang sering kali menjadi tempat terjadinya kejadian aneh di ajang MotoGP. Berikut ini kami rangkum 3 insiden yang pernah terjadi di MotoGP Sepang.
1. Meninggalnya Marco Simoncelli
Para sahabat penggemar MotoGP pasti masih mengingat jelas tragedi yang menimpa salah satu pembalap MotoGP pada tahun 2011 silam, yakni tragedi meninggalnya Marco Simoncelli.Marco Simoncelli meninggal pada tanggal 23 Oktober 2011 akibat tragedi yang terjadi saat melakoni balapan di Sirkuit Sepang, Malaysia.
Tragedi ini terjadi pada lap kedua, tetapnya ketika Simoncelli sedang berduel dengan Alvaro Bautista di tikungan ke-11. Sayangnya saat berduel tersebut, Simoncelli tak mampu mengendalikan motornya hingga akhirnya terjatuh.
Pada saat Simoncelli terjatuh, di belakangnya Colin Edwards dan Valention Rossi sedang memacu motornya dengan kencang sehingga tabrakan tak dapat dielakkan. Motor Colin Edwards menabrak bagian tubuh Simoncelli, dan Rossi menabrak bagian kepalanya.
Seketika itu juga perlombaan langsung dihentikan, dan Simoncelli dilarikan ke rumah sakit. Sayangnya Simoncelli tak dapat diselamatkan lagi.
2. Insiden Rossi Jatuh
Insiden lain yang terjadi di sirkuit Sepang dan sempat menjadi perbincangan hangat pecinta motoGP adalah saat Rossi terjatuh. Kejadian ini terjadi pada tanggal 4 November 2018.Saat itu Rossi tengah memimpin balapan, dan perlombaan hanya tersisa empat lap. Di Belakang Rossi Marc Marquez tetap menempel berjarak 0,5 detik dari Rossi.
Namun Rossi sepertinya mengalami hari yang sial karena motornya tiba tiba sedikit melebar, lalu tiba tiba kehilangan kendali. Rossi pun terjatuh dan Marquez langsung merebut posisi pertama. Di Akhir balapan Rossi hanya mampu berada di peringkat 18.
3. Kecelakaan Parah Marquez
Marc Marquez juga pernah mengalami kejadian tidak mengenakkan di sirkuit Sepang, tepatnya pada saat menjalani kualifikasi sesi kedua tanggal 1 November 2019. Pada saat itu Marquez sedang mengikuti Quartararo,namun pada saat hendak menikung Marquez malah terpental dari motor, dan terjatuh di aspal sirkuit dengan sangat keras. Marquez gagal menguasai motornya di tikungan sehingga membuatnya harus rela berada di urutan ke-11 saat balapan sesungguhnya.
Namun uniknya walaupun mengalami kecelakaan parah pada sesi kualifikasi, pada balapan sesungguhnya keesokan harinya, Marquez malah mampu merebut podium 1 pada ajang tersebut. Itulah 3 kejadian yang pernah terjadi di sirkuit Sepang.